SEJARAH AUTOMOBILE Part 2

Sebelumnya kita mengulas tentang sejarah automobile dr tahun 1845 s/d 1908 ,berikut ini saya meneruskan sejarah perkembangan automobile yaitu sbb:

Th 1911-Charies F Kettering (USA)-Bekerja di cadillac(USA) dan menciptakan lampu listrik,starter motor
Th 1911-Hendry Ford(USA)-membuat mobil dalam jumlah besar yg di sebut Mass Production System(yg di pakai saat ini)dlm waktu 19 tahun,terjual 15.000.000 unit mobil " T "bernama Sylver Grosh
Th1914-1918 - Industri mobil macet beralih ke peralatan perang.setelah perang dunia ke I muncul pabrik2 baru spt;Morris(inggris),Andre Ctroen dan Helbert Austin (Perancis) dan perusahaan spare part Malcolm Loughead yg menciptakan Hydroulic Brake system
Th 1920- Demam Sport cars-Pembuat sport car,bentley,sunbeam,Vauxhall,Alfa Romeo,Bugatti, dan Marcedes
Th 1992-Vincenzo Lanci(Italy)-Menciptakan Independent suspension,dasar suspensi yg di gunakan saat ini
Th 1928-Cadillac(USA)-Membuat Syncroes system pd transmisi utnuk memudahkan perpindahan gear kecepatan
Th 1928-Armstrong Siddeley(USA)-Membuat automatic trnsmision utk memudahkan pengendara
Th 1938-DR Ferdinand Porsch (Jerman)-Membuat mobil perang atas perintah Adolf Hitler.Kuat ,murah dan tidak perlu banyak perawatan.maka di buatlah VW(Volkswagen)type Betle.sampai saat ini bentuknya tidak berubah
Th 1948-Michelin(USA)-menciptakan radial tire,jenis ban yang lebih baik daya cengkeramannya terhadap jalan
Th 1950-VW & Morris-Menciptakan steering system Rack & pinion type
Th 1960-Wankel(NSU) - Jerman --Menciptakan mesin rotary,pistonnya berputar dalam cylinder(piston berbentuk segitiga)engine ringan,rpm lebih tinggi dr reciprocated type

Dari waktu ke waktu teknologi sangat berkembang begitu pesat,dari kendaraan yg masih sangat konvensional sampai di zaman sekarang ini sudah menggunakan kendaraan listrik, penemuan penemaun pada zaman dahulu sangat membantu di kehidupan sekarang dengan segala penyempurnaan dari penemuan terdahulu.terima kasih sejarah kami tak akan melupakanmu




Komentar